MENU TUTUP

Jika Ingin jadi Capres 2024, Ganjar Pranowo Disarankan Segera Angkat Kaki dari PDIP

Rabu, 13 Juli 2022 | 08:18:46 WIB
Jika Ingin jadi Capres 2024, Ganjar Pranowo Disarankan Segera Angkat Kaki dari PDIP

GENTAONLINE.COM - Elektabilitasnya di survei selalu tertinggi, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo disarankan segera angkat kaki untuk mencari kendaraan partai lain jika memang berambisi menjadi calon presiden (Capres) di tahun 2024 mendatang.

Demikian saran pengamat politik Universitas Esa Unggul, Jamiludin Ritonga , Rabu (13/7).

Jamiludin mengatakan harapan Ganjar berat berat karena PDIP tampaknya akan mengusung Puan Maharani sebagai Capres.

Lebih lanjut, Jamiludin membaca, dengan menggunakan partai politik lainnya peluang Ganjar diusung menjadi Capres lebih besar. Salah satu kendaraan politik yang memungkin jadi tempat berlabuh adalah partai-partai yang tergabung di Koalisi Indonesia Bersatu (KIB).

"Ganjar tinggal meyakinkan partai lain atau KIB bahwa elektabilitasnya yang tinggi memang riil, bukan katrolan lembaga survei," pungkas Jamiludin.(rml)

Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Gejolak di Kampar Tokoh Adat Marah, Sekda Dinilai Arogan dan Lecehkan Ninik Mamak

2

FEIS UIN Suska Riau Rayakan Milad ke-20, Dema Sukses Gelar ECOS Fest Penuh Semangat

3

Irwan Saputra Diduga Gelapkan Dana KUR BNI, Kabur ke Malaysia — Publik Desak Penegak Hukum Bergerak, Tagih Janji Presiden Prabowo

4

DPRD Siak Desak Polsek Kandis Tangkap Pimpinan Koperasi Makmur Mandiri Diduga Tipu Ratusan Juta

5

Eks Ketua DPRD Kuansing Muslim Ditahan, Minta Anggota Banggar Lain Ikut Diproses

6

Proyek Turap di Jalan Lintas Bangkinang–Pekanbaru Diduga Siluman, Masyarakat Desak Pemerintah Usut

7

Warga Gunung Mulya Desak Kejati Riau Panggil PT Adi Mulya Agrolestari yang Diduga Tak Bayar Hak Warga

8

Aksi Berdarah di Depan Kanwil BPN Riau, Massa Desak Presiden Prabowo Copot Pejabat dan Usut Mafia Tanah

9

Diduga Pungli, Pengurus DEMA Universitas dan Fakultas di UIN Suska Riau Keluhkan Pungutan Sewa Lapak Tenda Rp. 50 - 150 Ribu per Hari