MENU TUTUP
Terkait Pengancaman Wartawan

Pimpinan Media Opsinewscom dan Gentanlinecom apresiasi kinerja Ditreskrimum Polda Riau

Selasa, 28 Juni 2022 | 05:47:02 WIB
Pimpinan Media Opsinewscom dan Gentanlinecom apresiasi kinerja Ditreskrimum Polda Riau

Pekanbaru-- Terkait   laporan/Pengaduan dugaan terjadinya Tindak Pidana Pengancaman Pembunuhan dan Penghinaan terhadap profesi wartawan di kecamatan Tapung Hulu, Pimpinan media Opsinews.com/ genta online com apresiasi kinerja Unit 2 Subdit I Ditreskrimum Polda Riau, Senin/27/06/22.

Betapa tidak, hingga laporan digulirkan kepihak  Unit 2 Subdit I Polda Riau Sudah  beberapa kali melakukan pemeriksaan terhadap korban,  sebagaimana dimaksud dalam Pasal 335 KUHP dan Undang-Undang Nomor 40 Tahun 1999 Tentang Pers, yang diduga dilakukan oleh DONI dan RIKSON SAMOSIR.

Dimana RIKSON SAMOSIR adalah Karyawan PTPN V Kebun Terantam,  Kecamatan Tapung Hulu, Kabupaten Kampar, Riau.

Sedangkan Doni bekerja sebagai tenaga pengamanan Koperasi Nenek Eno Senema Nenek (KNES), yang terjadi hari Sabtu tanggal 14 Mei 2022 bertempat disebuah Warung Kopi milik manungkalit didepan Kantor Afd. V PTPN V Kebun Terantam.

Korban Tindak Pidana Pelacehan profesi ini adalah salah satu awak media opsinews.com / genta online com wartawan Perusahaan PT. Opsi Jelita Pers) yaitu March Guspati Zhiduhu.GH.

Pimpinan Perusahaan PT. Opsi Jelita Pers Yusman Gea, didampingi Penasihat Hukum dari Kantor Hukum Dr. Freddy Simanjuntak, SH , MH & Rekan memberikan apresiasi dan penghargaan yang setinggi tingginya kepada Penyidik Unit 2 Subdit I Ditreskrimum Polda Riau yang telah merespon Laporan/Pengaduan dari wartawan genta online om,/ opsinews com  semoga Perkara ini dapat ditindak lanjuti sesuai dengan aturan hukum positif yang berlaku di Indonesia.

"Dan terhadap pelaku dapat diberi sangsi hukum sesuai dengan Tindak Pidana yang telah dilakukan" tegas Yusman Gea Pimpinan Perusahaan PT. Opsi Jelita Pers. (Lelek)

Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Gejolak di Kampar Tokoh Adat Marah, Sekda Dinilai Arogan dan Lecehkan Ninik Mamak

2

FEIS UIN Suska Riau Rayakan Milad ke-20, Dema Sukses Gelar ECOS Fest Penuh Semangat

3

Irwan Saputra Diduga Gelapkan Dana KUR BNI, Kabur ke Malaysia — Publik Desak Penegak Hukum Bergerak, Tagih Janji Presiden Prabowo

4

DPRD Siak Desak Polsek Kandis Tangkap Pimpinan Koperasi Makmur Mandiri Diduga Tipu Ratusan Juta

5

Eks Ketua DPRD Kuansing Muslim Ditahan, Minta Anggota Banggar Lain Ikut Diproses

6

Proyek Turap di Jalan Lintas Bangkinang–Pekanbaru Diduga Siluman, Masyarakat Desak Pemerintah Usut

7

Warga Gunung Mulya Desak Kejati Riau Panggil PT Adi Mulya Agrolestari yang Diduga Tak Bayar Hak Warga

8

Aksi Berdarah di Depan Kanwil BPN Riau, Massa Desak Presiden Prabowo Copot Pejabat dan Usut Mafia Tanah

9

Diduga Pungli, Pengurus DEMA Universitas dan Fakultas di UIN Suska Riau Keluhkan Pungutan Sewa Lapak Tenda Rp. 50 - 150 Ribu per Hari